Sabtu, 20 Januari 2018

LAPORAN STUDY TOUR

                                                                    LAPORAN

 Nama kegiatan: study tour

Tempat              : musium fathahillah, musium keramik,kota tua, dufan,masjid at-tin

Waktu               : kamis, 11 januari 2018 pukul 5.45-22.00

Kamis tanggal 11 januari 2018 SMP IT ABN mengadakan study tour ke berbagai tempat yaitu:

- musium fathalilah

- kota tua

- dufan

tujuan pertama yaitu ke musium fathahilah. 

disana murid smp it abn dibimbing oleh pemandu untuk menjelaskan sjarah tentang musium fathahillah dan beberapa peninggalan  sejarah. ada banyak penjelasan tentang sejarah-sejarah dan peninggalan-peninggalan bersejarah.

setelah itu murid smp it abn menuju musium keramik untuk melihat peninggalan-peninggalan dan sejarah tentang keramik dan lainnya. di musium keramik ada banyak keramik-keramik bersejarah yaitu mulai dari:

- keramik asia

-keramik eropa

- keramik nusantara

dan setelah semua murid selesai mendengarkan penjelasan dari pemandu tentang keramik semua siswa menuju ke tempat untuk memlihat contoh alat pembuat kramik.

Setelah itu semua siswa di bagikan makan siang dan saat didepan musium fathahillah siswa smp it abn foto sesuai dengan kelasnya masing-masing . setelah foto-foto selesai semua siswa menuju ke bis untuk melanjutkan perjalan ke dufan.

Setelah sampai di dufan semua siswa berkumpul dulu di depan loket untuk menunggu tiket setelah tiket di bagikan semua siswa di perbolehkan untuk masuk ke dufan namun semua siswa tidak boleh langsung menuju ke wahana melainkan harus melaksanakan solat zuhur dan ashar [jama taqdim], setelah solat semua siswa diperboleh kan main sampai jam 17.00 . 

Jam 17.00 semua siswa harus sudah selesai bermain karna setelah itu akan menuju ke masjid at-tin untuk melaksanakan solat magrib dan isya [ jama taqdim]. Setelah melaksakan solat semua siswa kembali ke bus tetapi yang kelas 9 foto-foto terlebih dahulu bersama wali kelas nya masing-masing,setelah foto-foto semua siswa masuk kembali kedalam bus untuk melanjutkan perjalanan ke bogor,perkiraan seluruh siswa sampai ke bogor jam 22.00. 

Jam 22.00 seluruh siswa sampai bogor dan pulang ke rumahnya masing-masing.



 

Selasa, 14 November 2017

FOTOGRAFI MENURUT SAYA

FOTOGRAFI berasal dari bahasa inggris  " photograpyh" yang berasal dari yunani yaitu "photos" cahaya yaitu "grafo" Melukis/menulis) adalah proses melukis/menulis dengan menggunakan media cahaya. Sebagai istilah umum, fotografi berarti proses atau metode untuk menghasilkan gambar atau foto dari suatu objek dengan merekam pantulan cahaya yang mengenai objek tersebut pada media yang peka cahaya. Alat paling populer untuk menangkap cahaya ini adalah kamera. Tanpa cahaya, tidak ada foto yang bisa dibuat.
 Prinsip fotografi adalah memfokuskan cahaya dengan bantuan pembiasan sehingga mampu membakar medium penangkap cahaya. Medium yang telah dibakar dengan ukuran luminitas cahaya yang tepat akan menghasilkan bayangan identik dengan cahaya yang memasuki medium pembiasan (selanjutnya disebut lensa).
Untuk menghasilkan intensitas cahaya yang tepat untuk menghasilkan gambar, digunakan bantuan alat ukur berupa lightmeter. Setelah mendapat ukuran pencahayaan yang tepat, seorang fotografer bisa mengatur intensitas cahaya tersebut dengan mengubah kombinasi ISO/ASA ( iso speed), diafragma (Aperture), dan kecepatan rana(speed). Kombinasi antara ISO, Diafragma & Speed disebut sebagai pajanan(exposure).
Di era fotografi digital di mana film tidak digunakan, maka kecepatan film yang semula digunakan berkembang menjadi Digital ISO.
Fotografi saat ini telah berkembang menjadi sebuah gaya hidup, hal ini dimulai semenjak munculnya era digital dan berkembangnya sosial media.

jadi menurut saya fotografi itu pemfokusan cahaya yang menghasilkan gambar dengan bantuan alat camera dengan bantuan objek yang bagus/indah yang menghasilkan suatu gambar yang indah di lihat. selain itu fotografi juga menimbulkan rasa tersendiri bagi yang menyukai nya, karna selain bisa di jadikan hobi yang menarik fotogrfi juga  bisa untuk menumpahkan ide yang ada di dalam kepala untuk di publikasikan ke media sosial atau ke orang lain.menurut saya hobi ini menyenangkan karna bisa di kerjakan dengan santai asalkan ada objek yang bagus dan unik untuk di potret. banyak juga kelebihan dari hobi fotografi tetapi juga ada kekurangan nya seperti kalau kita asal memotret foto itu hasilnya akan blur atau aneh dan kalau hasilnya aneh orang-orang akan menilai itu jelek atau sebagainya karna ada juga dari beberapa orang yang tidak menyukai hasil foto kita pasti ada yang berkomentar tentang foto itu dan padahal kalau itu terjadi wajar saja karna masih pemula dan baru mempelajari fotografi seperti saya yang baru-baru ini terjun dalam hobi fotografi karna lingkungan saya yang mendukung untuk terjun dalam hobi ini, dan ada saja yang berkomentar tentang foto saya bahkan sampai sekarang pun ada saja yang berkomentar hasil foto saya,tetapi saya jadikan itu sebagai masukan untuk saya mempelajari lagi tentang hobi saya ini.
mungkin itu saja yang bisa saya tulis disini,kurang lebihnya mohon maaf. terimakasih:) 



Post ke 2

Saya beritahu perihal matahari yg menyinari bumi tanpa rasa lelah,rasa ingin berhenti. Kalian tahu matahari bersinar selama berjam-jam tanpa ia mengeluh lelah?,lalu mengapa ia tidak pernah mengeluh karna yg ia lakukan itu tulus. Mengapa tulus?, Karna semua yg di lakukan dengan tulus takkan mengeluh dengan semua yg ia lakukan.

 Waktu foto: Bogor, 9 november 2016

Perkenalan

nama gue aisha balqis salsabila biasa di panggil caca, gue orang nya seneng bercanda sama jailin orang. Gue itu orang nya suka post hasil foto yg menurut gue bagus entah darimana hasil gue sendiri atau orang lain dan pokok nya hobi gue suka motret ya, motret bkn selfie sendiri sambil gaya2 alay wkwk, gue itu orang yg mood nya swing*eaaa engga lah boong. Udah gitu aja kali ya perkenalan nya,dan ada satu lagi gue itu baru pertama kali punya blog dan itu jg karna tugas wkwk,jadi maap2 aja kalo nanti kesan nya rada aneh. Dan itu ada perkenalan nya kurang lebih nya mohon di maapin,sekian dan terimakasih :)

LAPORAN STUDY TOUR

                                                                     LAPORAN  Nama kegiatan: study tour Tempat              : musium fa...